SOSIALISASI PENGHIMPUNAN HASIL PERHITUNGAN SUARA PEMILIHAN KEPALA DAERAH PADA TINGKAT PEKON DAN KELURAHAN SE-KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN 2024
22 November 2024
Eldiana Antika Sari
Dibaca 30 Kali
.jpeg)
Bulurejo (Kamis, 21 November 2024) Telah dilaksanakan Sosialisasi Penghimpunan Hasil Perhitungan Suara Pemilihan Kepala Daerah Pada Tingkat Pekon dan Kelurahan Se-Kabupaten Pringsewu Tahun 2024. Acara tersebut dilaksanakan di Aula Bupati Pringsewu. Acara ini dihadiri oleh Bapak Sukarman, S.Pd selaku Kaban Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Pringsewu beserta jajarannya serta operator Pak Raden Gercep se-Kabupaten Pringsewu.

Kirim Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin